Enam Titik Jalan Rusak di Jalan Kapten Tendean Diperbaiki
access_time Jumat, 30 September 2022 16:52 WIB
remove_red_eye 1958
person Reporter : TP Moan Simanjuntak
person Editor : Andry
Suku Dinas Bina Marga Jakarta Selatan memperbaiki enam titik kerusakan
Perbaikan dilakukan dengan menutup jalan yang rusak menggunakan aspal
Jalan Kapten Tendean di Kecamatan Mampang Prapatan.
Koordinator Bina Marga Kecamatan Mampang Prapatan, Afkaruddin mengatakan, perbaikan enam titik jalan rusak di lokasi dikerjakan berdasarkan hasil monitoring lapangan.
Lima Titik Jalan Rusak di Kawasan RE Martadinata Diperbaiki"Perbaikan dilakukan dengan menutup jalan yang rusak menggunakan aspal, kemudian dipadatkan memakai baby roller," ujarnya, Jumat (30/9).
Ia menuturkan, pengerjaan enam titik jalan rusak melibatkan tujuh personel. Penyebab rusaknya jalan diduga
disebabkan tingginya intensitas hujan yang turun belakangan ini."Setelah diperbaiki, ruas jalan ini kita harapkan jadi lebih nyaman dan aman dilintasi pengendara," tandasnya.